Tuesday, May 16, 2006

Perhatian kepada pemilik Lobster Air Tawar / Crayfish.

Bagi para hobiis Lobster Air Tawar yang telah bosan dengan Lobster Air Tawar-nya, terutama jenis-jenis Lobster Air Tawar impor, jangan sekali-kali membuang Lobster Air Tawar-nya keperairan setempat. Berikan Lobster Air Tawar tersebut ke hobiis lainnya dan berikan pula pengertian agar tidak membuangnya kelak. Atau anda musnahkan Lobster Air Tawar tersebut. Lobster Air Tawar impor bukanlah hewan asli perairan Indonesia, kehadiran mereka akan dapat mengganggu keseimbangan ekosistem setempat dan bahkan memusnahkan hewan akuatik lokal lainnya.

0 Comments:

Post a Comment

<< Home